Kamis, 09 Oktober 2014

Pasang Lowongan,Dafterkan Diri Anda di Path Jakarta




Dalam situs resminya, Path membuka lowongan pekerjaan dengan posisi Country Manager Path untuk wilayah Indonesia.

Path mengharapkan orang yang mampu membangun tim  profesional untuk menjalankan bisnisnya di Indonesia. Dan seorang Country Manager harus memiliki kemampuan Entrepreneurship dan mengerti trend tanah air.

Path sendiri sudah memiliki 20 juta penggunan di seluruh dunia. Di Indonesia sendiri pengguna jejaring sosial ini telah mencapi 4 juta orang. Indonesia adalahsalah satu negara dangan pegguna terbesar di dunia.

Mengingat semakin kuat saham Path yang telah dibeli oleh CEO  Bakrie Global Ventura, Anindya Bakrie. Kemungkinan besar Path akan membuka kantor di Jakarta.

Baca juga!
http://tech.dbagus.com/aplikasi-android-untuk-mengetahui-cuaca
http://tech.dbagus.com/smartphone-murah-dan-berkualitas
http://tech.dbagus.com/pilihan-ponsel-pintar-harga-1-jutaan
http://tech.dbagus.com/aplikasi-penghemat-baterai-di-android
http://tech.dbagus.com/kisah-pendiri-whatsapp
http://tech.dbagus.com/helikopter-tempur-tercanggih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar